Upacara Harkitnas 2019 dan penyerahan hadiah lomba
20 Mei 2019 • 10:00 • Dilihat 996x • • Tidak Berkategori
Kegiatan pagi hari ini adalah Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke 111 disertai dengan penyerahan piala kejuaraan lomba yang telah diikuti siswa SMP Negeri 43 Semarang selama Tahun Pelajaran 2018/2019.